Tidak ada Data DosenTidak ada Data DosenIVAN ANDHIKA ZULEN2024-05-222024-05-222013-06-21https://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/120110090077ABSTRAK Analisis Hubungan Auditor-Klien : Faktor-Faktor yan Mempengaruhi Perusahaan dalam Melakukan Auditor Switching Penelitian ini memiliki tujuan untuk mendapatkan bukti empiris mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi perusahaan jasa dalam melakukan auditor switching. Variabel-variabel yang digunakan di dalam penelitian ini adalah: opini audit (OPINI), pergantian manajemen (CEO), reputasi auditor (KAP), ukuran klien (LnTA), kesulitan keuangan (Z), dan auditor witching (SWITCH). Sampel penelitian ini adalah perusahaan jasa yang terdapat di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2008-2011 dan memenuhi kriteria untuk menjadi populasi target dalam penelitian ini. Sampel dipilih menggunakan metode purposive sampling diperoleh 55 perusahaan yang menjadi sampel tiap tahun dengan total sampel pengujian 220 perusahaan. Pengujian hipotesis ini dilakukan dengan metode regresi logistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa reputasi auditor dan ukuran klien berpengaruh secara signifikan terhadap suditor switching. Sedangkan variabel-variabel lain yang diteliti di dalam penelitian ini seperti opini audit, pergantian manajemen, dan kesulitan keuangan tidak terbukti berpengaruh signifikan terhadap auditor switching. Kata Kunci:auditor switching, opini audit, pergantian manajemen, reputasi auditor, ukuran klien, kesulitan keuangan.auditor switchingopini auditpergantian manajemenAnalisis Hubungan Auditor-Klien : Faktor-Faktor yan Mempengaruhi Perusahaan dalam Melakukan Auditor Switching