Tidak ada Data DosenTidak ada Data DosenIKHLAS RAMADHAN2024-05-222024-05-222012-11-27https://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/180510070033Skripsi ini berjudul Analisis Humor melalui Pendekatan Pragmatik pada Cergam Iznogoud Karya Goscinny dan Tabarry. Skripsi ini bertujuan untuk mendeskripsikan unsur-unsur pragmatik yang memicu humor dalam komik Iznogoud, dan menjelaskan teknik humor yang paling banyak muncul. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif dengan data berupa cerita humor pada cergam Iznogoud yang disebabkan oleh unsur-unsur pragmatik. Implikatur dan tindak tutur adalah dua unsur pragmatik dalam komik ini yang memiliki peran yang sangat besar atas terjadinya humor yang mengundang tawa para pembaca. Melalui kedua unsur pragmatik ini humor terbagi menjadi dua jenis, yaitu humor bisosiasi, serta humor superioritas dan degradasi. Kata Kunci : Analisis Humor, Pragmatik, CergamUNPADSastra PerancisAnalisis HumorANALISIS HUMOR MELALUI PENDEKATAN PRAGMATIK PADA CERGAM IZNOGOUD KARYA GOSCINNY DAN TABARRY