Gambaran Perilaku Hustle Culture Pada Mahasiswa Fakultas Keperawatan Kelas Pangandaran Universitas Padjadjaran

dc.contributor.advisorIrman Somantri
dc.contributor.advisorTitis Kurniawan
dc.contributor.authorLISNA DEWI
dc.date.accessioned2024-05-17T08:25:22Z
dc.date.available2024-05-17T08:25:22Z
dc.date.issued2023-07-07
dc.description.abstractFakultas Keperawatan Kelas Pangandaran Universitas Padjadjaran, berdasarkan hasil wawancara didapatkan data bahwa mahasiswa memiliki beban kerja yang tinggi dan juga aktif mengikuti kegiatan non-akademik dalam dan luar kampus sehingga berisiko mengalami hustle culture, oleh karenanya tujuan dilakukan penelitian ini yaitu untuk mengetahui gambaran perilaku hustle culture pada mahasiswa Fakultas Keperawatan Kelas Pangandaran Universitas Padjadjaran Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan waktu cross-sectional. Populasi seluruh Mahasiswa Fakultas Keperawatan Kelas Pangandaran Universitas Padjadjaran angkatan 2019, 2020, 2021, 2022, terdiri atas 132 mahasiswa. Teknik sampling penelitian ini yaitu Total sampling. Penelitian ini menggunakan instrumen The Multidimensional Workaholism Scale. Proses pengumpulan data menggunakan google-form. Data dianalisis dengan analisis univariat, diolah dalam bentuk persentase dan disajikan dalam bentuk tabel. Hasil penelitian mengatakan bahwa: 1) hampir setengah mahasiswa mengalami hustle culture tinggi dengan domain tertinggi motivational, 2) sebagian besar angkatan 2022 mengalami hustle culture tingkat tinggi, 3) persentase hustle culture tingkat tinggi lebih banyak pada mahasiswa perempuan. Sehingga dapat disimpulkan bahwa mahasiswa Fakultas Keperawatan Kelas Pangandaran dikategorikan mengalami hustle culture tinggi dengan persentase paling banyak pada angkatan 2022 dan pada jenis kelamin perempuan. Disarankan bagi program studi untuk melibatkan BEM dan dosen wali dalam mengatasi hustle culture mahasiswa.
dc.identifier.urihttps://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/220210190010
dc.subjecthustle culture
dc.subjecthustler
dc.subjectmahasiswa keperawatan
dc.titleGambaran Perilaku Hustle Culture Pada Mahasiswa Fakultas Keperawatan Kelas Pangandaran Universitas Padjadjaran

Files

Original bundle
Now showing 1 - 5 of 12
No Thumbnail Available
Name:
S1-2023-220210190010-Cover.pdf
Size:
35.92 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2023-220210190010-Abstrak.pdf
Size:
10.32 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2023-220210190010-DaftarIsi.pdf
Size:
50.39 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2023-220210190010-Bab1.pdf
Size:
151.78 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2023-220210190010-Bab2.pdf
Size:
236.86 KB
Format:
Adobe Portable Document Format