PERBANDINGAN PENDAPATAN JAGUNG MANIS (Zea mays L.) DAN BAWANG MERAH (Alium cepa L.)
dc.contributor.advisor | Muhammad Arief Budiman | |
dc.contributor.advisor | Tidak ada Data Dosen | |
dc.contributor.author | RIZKI EKA FIRDAUS | |
dc.date.accessioned | 2024-05-17T02:57:23Z | |
dc.date.available | 2024-05-17T02:57:23Z | |
dc.date.issued | 2015-04-17 | |
dc.description.abstract | RIZKI EKA FIRDAUS. 2015. Perbandingan Pendapatan Jagung Manis (Zea mays Saccharata Sturt.) dan Bawang Merah (Alium cepa L.) (Studi Kasus di Desa Arjasari, Kecamatan Arjasari, Kabupaten Bandung, Provinsi Jawa Barat). Di bawah bimbingan MUHAMMAD ARIEF BUDIMAN. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana keragaan jagung manis dan bawang merah di Desa Arjasari, serta menganalisis pendapatan usahataninya untuk mengetahui mana yang paling menguntungkan. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Arjasari, Kecamatan Arjasari, Kabupaten Bandung, Provinsi Jawa Barat. Jumlah responden sebanyak 4 petani jagung manis dan 4 petani bawang merah. Penelitian ini menggunakan metode desain kualitatif dengan teknik studi kasus. Analisis deskriptif digunakan untuk memperoleh deskripsi mengenai keragaan usahatani jagung manis dan bawang merah di Desa Arjasari. Metode pengolahan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis usahatani untuk meganalisis besar pendapatan petani jagung manis dan bawang merah. Keragaan usahatani jagung manis dan bawang merah di Desa Arjasari masih tergolong sederhana. Hal ini dapat dilihat dari tingkat pendidikan yang masih rendah menyebabkan pola pikir pengambilan keputusan masih mengikuti kecenderungan dari banyak petani disekitarnya dan belum dapat mengambil keputusan sendiri. Dari kedua usahatani ini nilai R/C yang dimiliki masing-masing besar dari 1 yang artinya kedua usahatani ini akan menghasilkan keuntungan dan layak untuk dijalankan. Jagung manis dirasa lebih menguntungkan karena biaya produksi yang dikeluarkan tidak terlalu besar sedangkan untuk bawang merah membutuhkan biaya produksi yang lebih besar. Dan dalam masalah teknik budidaya jagung manis dirasa para petani di Desa Arjasari lebih mudah dilakukan daripada bawang merah. Kata Kunci : Perbandingan, Pendapatan, Jagung Manis, Bawang Merah. | |
dc.identifier.uri | https://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/150610100026 | |
dc.subject | Perbandingan | |
dc.subject | Pendapatan | |
dc.subject | Jagung Manis | |
dc.title | PERBANDINGAN PENDAPATAN JAGUNG MANIS (Zea mays L.) DAN BAWANG MERAH (Alium cepa L.) |
Files
Original bundle
1 - 5 of 12
No Thumbnail Available
- Name:
- S1-2015-150610100026-Cover.pdf
- Size:
- 71.88 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S1-2015-150610100026-Abstrak.pdf
- Size:
- 87.86 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S1-2015-150610100026-DaftarIsi.pdf
- Size:
- 102.16 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S1-2015-150610100026-Bab1.pdf
- Size:
- 138.01 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S1-2015-150610100026-Bab2.pdf
- Size:
- 265.49 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format