RANCANG BANGUN MEDIA INFORMASI UNTUK PERPUSTAKAAN PUSAT UNIVERSITAS PADJADJARAN:Studi Kaji Tindak (Action Research) Rancang Bangun Media Sosial & Website di Perpustakaan Pusat Universitas Padjadjaran

dc.contributor.advisorEdwin Rizalid_ID
dc.contributor.advisorRully Khairul Anwarid_ID
dc.contributor.authorCHRISNA ADHI PRANOTOid_ID
dc.date.accessioned2024-05-28T01:51:23Z
dc.date.available2024-05-28T01:51:23Z
dc.date.issued2021-03-08id_ID
dc.description.abstractPerpustakaan merupakan sebuah lembaga yang menjadi pusat dari sumber bahan pustaka ilmiah dan informasi, sehingga sudah menjadi hal yang sangat penting bagi Perpustakaan untuk memiliki media informasi yang sangat adaptif dan efektif untuk digunakan dalam proses diseminasi dan publikasi informasi. Perpustakaan Pusat UNPAD memiliki beberapa saluran media informasi namun belum dimanfaatkan secara maksimal. Maka dari itu penulis menyusun penelitian ini dengan metode kaji tindak, yang dimana penulis langsung berpartisipasi secara aktif merancang dan membangun media informasi yang diperlukan serta dapat dimanfaatkan oleh Perpustakaan Pusat UNPAD untuk menunjang kegiatan layanan perpustakaan. Proses perancangan yang dilakukan memanfaatkan beberapa teori media informasi yang menitiberatkan pada konsep pemilihan media populer yang paling banyak digunakan oleh masyarakat dan alur kerja yang dinamis serta integratif untuk pengelola agar dapat memenuhi kegiatan operasional layanan perpustakaan. Media yang dipilih dan digunakan adalah Media Sosial (LINE, Intagram dan Twitter) serta Situs Web berbasis Wordpress dan LiveChat. Membangun Media Informasi yang komprehensif dan dapat digunakan dalam jangka waktu yang panjang membutuhkan waktu serta proses kebijakan yang ketat dalam hal pengoperasiannya, sehingga diperlukan kerjasama dari berbagai pihak agar proses publikasi dan diseminasi informasi dapat dilakukan dengan baik dan tepat sasaran.id_ID
dc.identifier.urihttps://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/365
dc.subjectMedia Informasiid_ID
dc.subjectPengembangan Mediaid_ID
dc.subjectLayanan Perpustakaan Digitalid_ID
dc.titleRANCANG BANGUN MEDIA INFORMASI UNTUK PERPUSTAKAAN PUSAT UNIVERSITAS PADJADJARAN:Studi Kaji Tindak (Action Research) Rancang Bangun Media Sosial & Website di Perpustakaan Pusat Universitas Padjadjaranid_ID

Files

Original bundle
Now showing 1 - 5 of 12
No Thumbnail Available
Name:
S1-2021-210210160084-Cover.pdf
Size:
89.42 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2021-210210160084-Abstrak.pdf
Size:
135.94 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2021-210210160084-DaftarIsi.pdf
Size:
157.28 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2021-210210160084-Bab1.pdf
Size:
116.55 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2021-210210160084-Bab2.pdf
Size:
321.02 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
No Thumbnail Available
Name:
license.txt
Size:
2.09 KB
Format:
Item-specific license agreed to upon submission
Description: