Fakultas Matematika & Ilmu Pengetahuan Alam
Permanent URI for this community
Browse
Browsing Fakultas Matematika & Ilmu Pengetahuan Alam by Author "ABDUHAN FIKHRI"
Now showing 1 - 1 of 1
Results Per Page
Sort Options
Item PENERAPAN TEKNIK DATA MINING DECISION TREE MENGGUNAKAN ALGORITMA CART UNTUK PREDIKSI PENYAKIT JANTUNG(2013-05-02) ABDUHAN FIKHRI; Tidak ada Data Dosen; Tidak ada Data DosenSerangan jantung adalah suatu kondisi ketika kerusakan dialami oleh bagian otot jantung (myocardium) akibat mendadak yang menyebabkan sangat berkurangnya pasokan darah ke bagian otot jantung, sehingga hal tersebut menjadi sebuah kondisi dimana jantung tidak dapat melaksanakan fungsinya dengan baik yang kemudian disebut dengan penyakit jantung. Penyakit jantung ini seringkali dikatakan sebagai penyebab terbesar kematian di seluruh dunia. Decision tree yang merupakan salah satu teknik dalam data mining dengan menggunakan algoritma CART dapat mengklasifikasikan pasien yang terkena penyakit jantung dalam sekumpulan data besar. Algoritma ini dengan menggunakan bantuan tool data mining yaitu WEKA versi 3.6.8 berhasil mengklasifikasikan data sesuai kelasnya sebanyak 245 instances dari 300 instances. Atau dengan kata lain, hasil klasifikasi dengan metode decision tree menggunakan algoritma CART mencapai tingkat akurasi kebenaran sebesar 81,6667%.