Strategi Penerjemahan Dan Kelas Sosial Dalam Novel Hermes Temptation Karya Fitria Yusuf dan Alexandra Dewi BesertaTerjemahannya
dc.contributor.advisor | Ari Jogaiswara Adipurwawidjana | |
dc.contributor.advisor | Erlina | |
dc.contributor.author | ELDY RIZKY UTAMI | |
dc.date.accessioned | 2024-07-31T02:54:58Z | |
dc.date.available | 2024-07-31T02:54:58Z | |
dc.date.issued | 2015-08-28 | |
dc.description.abstract | Skripsi ini berjudul “Strategi Penerjemahan Dan Kelas Sosial Dalam Novel Hermès Temptation Karya Fitria Yusuf dan Alexandra Dewi BesertaTerjemahannya”. Penelitian ini berfokus pada strategi penerjemahan dan dampak dari strategi penerjemahan idiomatik terhadap kesan yang terlihat pada novel terjemahannya. Teori strategi penerjemahan untuk penerjemahan idiomatik dan additionmerupakan teori utama yang penulis gunakan dalam melakukan penelitian ini, diantaranya teori dari Eugene A. Nida, Mona Baker, dan Peter Newmark. Saya menggunakan pendekatan deskriptif komparatif dengan mengamati dan membandingkan teks sumber dengan teks sasaran, serta untuk mendeskripsikan beberapa permasalahan penerjemahan yang terdapat dalam novel ini, diantaranya penggunaan istilah-istilah asing yang diterjemahkan ke bahasa sasaran dengan menggunkan penambahan informasi pada teks sasaran. Setelah membandingkan hasil terjemahan teks sumber dengan menggunakan strategi penerjemahan idiomatik dan additionyang terdapat dalam novel ini berdampak pada munculnya kesan sombong penulis dan penulis ingin menunjukkan bahwa mereka merupakan orang-orang berstatus sosial kelas atas. Kata kunci: penerjemahan idiomatik, penambahan informasi, Nida, Baker, Newmark | |
dc.identifier.uri | https://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/180410080013 | |
dc.subject | penerjemahanidiomatik | |
dc.subject | penambahan | |
dc.subject | Nida | |
dc.title | Strategi Penerjemahan Dan Kelas Sosial Dalam Novel Hermes Temptation Karya Fitria Yusuf dan Alexandra Dewi BesertaTerjemahannya |
Files
Original bundle
1 - 5 of 10
No Thumbnail Available
- Name:
- S1-2015-180410080013-Cover.pdf
- Size:
- 67.44 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S1-2015-180410080013-Abstrak.pdf
- Size:
- 93.6 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S1-2015-180410080013-DaftarIsi.pdf
- Size:
- 55.79 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S1-2015-180410080013-Bab1.pdf
- Size:
- 185.97 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S1-2015-180410080013-Bab2.pdf
- Size:
- 198.1 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format