PENGARUH PEMBELAJARAN ORGANISASIONAL DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASIONAL SERTA IMPLIKASINYA PADA KINERJA DOSEN TETAP FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SWASTA DI KOTA BANDUNG
dc.contributor.advisor | Tidak ada Data Dosen | |
dc.contributor.advisor | Tidak ada Data Dosen | |
dc.contributor.author | RATNA KOMALA PUTRI | |
dc.date.accessioned | 2024-05-20T03:45:06Z | |
dc.date.available | 2024-05-20T03:45:06Z | |
dc.date.issued | 2014-05-06 | |
dc.description.abstract | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis; (1) Bagaimana pembelajaran organisasional, kepuasan kerja, komitmen organisasional, dan kinerja Dosen Tetap Fakultas Ekonomi pada Universitas Swasta di Kota Bandung, (2) Bagaimana pengaruh pembelajaran organisasional dan kepuasan kerja terhadap komitmen organisasional Dosen Tetap Fakultas Ekonomi pada Universitas Swasta di Kota Bandung, (3) Bagaimana pengaruh pembelajaran organisasional dan kepuasan kerja terhadap kinerja Dosen Tetap Fakultas Ekonomi pada Universitas Swasta di Kota Bandung baik secara langsung maupun tidak langsung melalui komitmen organisasional. Metode Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dan verifikatif. Diketahui populasi sebanyak 453 Dosen tetap Fakultas Ekonomi masing-masing Universitas Swasta di Kota Bandung, yang memiliki Nomor Induk Dosen Nasional (NIDN), sedangkan jumlah sampel penelitian sebanyak 83 Dosen. Pengambilan sampel menggunakan teknik cluster random sampling. Analisis verifikatif dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis jalur. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh kesimpulan terkait rumusan dan tujuan penelitian pertama (1) mengenai, (a) tingkat pembelajaran organisasional dosen (b) tingkat kepuasan kerja dosen (c) tingkat komitmen organisasional dosen (d) tingkat kinerja dosen di Universitas Swasta di Kota Bandung ada pada kategori cukup. Kesimpulan kedua (2) terdapat pengaruh positif pembelajaran organisasional dan kepuasan kerja terhadap komitmen organisasional dosen. Kesimpulan ketiga (3) terdapat pengaruh positif pembelajaran organisasional dan kepuasan kerja terhadap kinerja Dosen baik secara langsung maupun tidak langsung melalui komitmen organisasional. | |
dc.identifier.uri | https://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/120120110003 | |
dc.subject | Pembelajaran Organisasional | |
dc.subject | Kepuasan Kerja | |
dc.subject | Komitmen Organisasional | |
dc.title | PENGARUH PEMBELAJARAN ORGANISASIONAL DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASIONAL SERTA IMPLIKASINYA PADA KINERJA DOSEN TETAP FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SWASTA DI KOTA BANDUNG |
Files
Original bundle
1 - 5 of 11
No Thumbnail Available
- Name:
- S2-2014-120120110003-Cover.pdf
- Size:
- 23.07 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S2-2014-120120110003-Abstrak.pdf
- Size:
- 159.58 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S2-2014-120120110003-DaftarIsi.pdf
- Size:
- 170.91 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S2-2014-120120110003-Bab1.pdf
- Size:
- 279.59 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
- Name:
- S2-2014-120120110003-Bab2.pdf
- Size:
- 578.64 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format