Peran Gerakan Literasi Sekolah Dalam Meningkatkan Minat Baca Pada Anak Berkebutuhan Khusus (Studi Kasus Mengenai Anak Berkebutuhan Khusus Tuna Grahita Di SLB NEGERI Cileunyi, Bandung)

dc.contributor.advisorDian Sinaga
dc.contributor.advisorNurmaya Prahatmaja
dc.contributor.authorVIVI OKTA AMELIA
dc.date.accessioned2024-05-15T01:47:45Z
dc.date.available2024-05-15T01:47:45Z
dc.date.issued2021-01-12
dc.description.abstractPenelitian ini memiliki tujuan bagiamana peran Gerakan literasi sekolah dalam meningkatkan minat baca pada anak berkebutuhan khusus tuna runggu dan tuna grahitta di sekolah luar biasa negeri cileunyi bandung. Penelitian ini dilakukan dengan mengunakan metode penelitian kualitatif studi kasus. Metode pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Wawancara dilakukan pada 8 orang narasumber yang terdiridari 2 orang guru, 3 orang murid yang terdiri dari siswa kelas 5 sd. Dari hasil penelitian yang dilakukan menunjukan bahwa: 1. Pada kegiatan literasi sekolah pada sekolah luar biasa negeri cileunyi guru memiliki peran yang sangat penting dalam meningkatkan minat baca pada anak berkebutuhan khususnya tuna grahitta, 2. Sumber pengetahuan dalam proses kegiatan literasi sekolah pada anak berkebutuhan khusus grahitta belum memadai sehingga guru menggunakan media yang ada seperti gambar,komputer,balok untuk bangun ruang dll, atau mencari alternative lainnya, 3. Kegiatan literasi sekolah ini memberikan dampak yang mana adanya dampak positif dan dampak negatif. Kata Kunci: Gerakan Literasi Sekolah, Anak Berkebutuhan Khusus, Minat Baca.
dc.identifier.urihttps://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/210210160017
dc.subjectGerakan Literasi Sekolah
dc.subjectAnak Berkebutuhan Khusus
dc.subjectMinat Baca.
dc.titlePeran Gerakan Literasi Sekolah Dalam Meningkatkan Minat Baca Pada Anak Berkebutuhan Khusus (Studi Kasus Mengenai Anak Berkebutuhan Khusus Tuna Grahita Di SLB NEGERI Cileunyi, Bandung)

Files

Original bundle
Now showing 1 - 5 of 12
No Thumbnail Available
Name:
S1-2021-210210160017-Cover.pdf
Size:
40.06 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2021-210210160017-Abstrak.pdf
Size:
106.41 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2021-210210160017-DaftarIsi.pdf
Size:
182.69 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2021-210210160017-Bab1.pdf
Size:
158.27 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2021-210210160017-Bab2.pdf
Size:
263.26 KB
Format:
Adobe Portable Document Format