PERANCANGAN SISTEM INSTRUMENTASI PENGENDALI PROSES OZONASI PANGAN

dc.contributor.advisorAndri Abdurrochman
dc.contributor.advisorTidak ada Data Dosen
dc.contributor.authorACEP SIHABUDIN MUHSIN
dc.date.accessioned2024-05-27T01:21:16Z
dc.date.available2024-05-27T01:21:16Z
dc.date.issued2019-12-27
dc.description.abstractOzonasi merupakan salah satu metode untuk meningkatkan ketahanan pangan, dengan memberikan ozon yang terbentuk melalui pemberian tegangan tinggi pada generator ozon, dan mengatur flow rate udara. Proses ozonasi tersebut masih secara manual dan terpisah. Tujuan penelitian ini untuk membuat purwarupa pengendali proses ozonasi untuk semua jenis pangan. Perancangan purwarupa ini, digunakan perangkat-perangkat tambahan berupa sensor flow rate IDT FS2012, sensor ozon ULPSM-03, servo valve, solenoid valve, relay dan mikrokontroler ATmega328P serta LCD 16x2 dan push button sebagai perangkat interface. Hasil penelitian ini telah diuji dengan memberikan nilai variabel tertentu sebagai set point. Dari hasil pengujian, diketahui bahwa alat tersebut mampu mengendalikan flow rate udara dengan respon berbeda, dan menghasilkan konsentrasi ozon yang linier untuk setiap set point yang diberikan. Untuk set point flow rate udara 0,5 l/menit memiliki settling time 6 detik dan rata-rata steady state 0,50 l/menit dengan error steady-state 0% dan rata-rata konsentrasi ozon 2,29 ppm untuk 1 detik. Untuk set point flow rate udara 1,0 l/menit memiliki settling time 5,8 detik dan rata-rata steady state 1,01 l/menit dengan error steady-state 1% dan rata-rata konsentrasi ozon 1,61 ppm untuk 1 detik. Untuk set point flow rate udara 1,5 l/menit memiliki settling time 5,8 detik dan rata-rata steady state 1,50 l/menit dengan error steady-state 0% dan rata-rata konsentrasi ozon 0,81 ppm untuk 1 detik. Untuk set point flow rate udara 2,0 l/menit memiliki settling time 5,9 detik dan rata-rata steady state 2,02 l/menit dengan error steady-state 1%.
dc.identifier.urihttps://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/140310150062
dc.subjectOzonasi
dc.subjectlaju aliran
dc.subjectkonsentrasi
dc.titlePERANCANGAN SISTEM INSTRUMENTASI PENGENDALI PROSES OZONASI PANGAN

Files

Original bundle
Now showing 1 - 5 of 11
No Thumbnail Available
Name:
S1-2019-140310150062-Cover.pdf
Size:
39.56 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2019-140310150062-Abstrak.pdf
Size:
11.12 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2019-140310150062-DaftarIsi.pdf
Size:
312.87 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2019-140310150062-Bab1.pdf
Size:
14 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2019-140310150062-Bab2.pdf
Size:
804.54 KB
Format:
Adobe Portable Document Format

Collections