Keanekaragaman dan Korelasi Persebaran Crustacea dengan Faktor Abiotik di Kawasan Restorasi Hutan Mangrove, Pantai Lestari Karangsong, Kabupaten Indramayu

dc.contributor.advisorNurullia Fitriani
dc.contributor.advisorTri Dewi Kusumaningrum Pribadi
dc.contributor.authorSYAFITRI FIRMANPUTRI
dc.date.accessioned2024-05-27T03:02:51Z
dc.date.available2024-05-27T03:02:51Z
dc.date.issued2017-09-06
dc.description.abstractHutan mangrove merupakan bagian dari sistem akuatik yang berperan penting dalam layanan ekosistem dan layanan ekonomi. Crustacea merupakan salah satu hewan yang biasa banyak ditemukan di kawasan hutan mangrove dan dapat dijadikan parameter dalam keberhasilan restorasi hutan mangrove. Penelitian ini bertujuan untuk mengamati hubungan antara keanekaragaman Crustacea dengan faktor abiotik di kawasan Hutan Mangrove Pantai Lestari Karangsong, Kabupaten Indramayu. Penentuan stasiun sampling dalam penelitian ini dilakukan dengan metode purposive sampling dan korelasi Crustacea dengan faktor abiotik yang dianalisis dengan teknik ordinasi Canonical Correspondence Analysis (CCA). Famili Crustacea yang ditemukan sebanyak tiga famili yang terdiri dari Sesarmidae, Grapsidae, dan Varunidae. Spesies Crustacea yang ditemukan sebanyak enam yang terdiri dari Clistocoeloma sp., Labuanium sp., Metaplax elegans, Metopograpsus latifrons, Parasesarma asperum, dan Parasesarma sp. Kelimpahan relatif dan frekuensi relatif tertinggi dimiliki oleh spesies Parasesarma asperum. Indeks keanekaragaman Crustacea yang ditunjukkan di kawasan Hutan Mangrove Pantai Lestari Karangsong secara garis besar termasuk kategori keanekaragaman yang sedang, dengan indeks dominansi sedang, dan indeks kemerataan yang termasuk kategori cukup merata. Faktor abiotik yang paling mendukung keberadaan Crustacea pada penelitian ini adalah pH, NH4, C-organik, dan salinitas.
dc.identifier.urihttps://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/140410120041
dc.subjectCCA
dc.subjectCrustacea
dc.subjecthutan mangrove
dc.titleKeanekaragaman dan Korelasi Persebaran Crustacea dengan Faktor Abiotik di Kawasan Restorasi Hutan Mangrove, Pantai Lestari Karangsong, Kabupaten Indramayu

Files

Original bundle
Now showing 1 - 5 of 11
No Thumbnail Available
Name:
S1-2017-140410120041-Cover.pdf
Size:
30.55 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2017-140410120041-Abstrak.pdf
Size:
11.01 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2017-140410120041-DaftarIsi.pdf
Size:
133.36 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2017-140410120041-Bab1.pdf
Size:
146.68 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2017-140410120041-Bab2.pdf
Size:
396.3 KB
Format:
Adobe Portable Document Format

Collections