Aliran Informasi Program RASKIN/RASTRA di Kantor Pusat Perum BULOG

dc.contributor.advisorRully Khairul Anwar
dc.contributor.advisorTine Silvana Rachmawati
dc.contributor.authorDENNY WAHYU S
dc.date.accessioned2024-05-21T01:22:08Z
dc.date.available2024-05-21T01:22:08Z
dc.date.issued2017-07-10
dc.description.abstractPenelitian ini membahas tentang aliran informasi program RASKIN/RASTRA di kantor pusat Perum BULOG. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan wawasan dan kejelasan aliran informasi dalam organisasi mengenai program RASKIN di kantor pusat Perum BULOG. Fokus penelitian ini adalah bahasan aliran informasi dalam organisasi yang meliputi sifat aliran informasi, pola aliran informasi, arah aliran informasi, ditambah dengan saluran atau media komunikasi yang digunakan. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan studi kepustakaan. Adapun yang menjadi objek penelitian ini adalah kegiatan aliran informasi program RASKIN di kantor pusat Perum BULOG dan subjek penelitian terdiri dari dua orang narasumber. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa sifat aliran informasi program RASKIN di kantor pusat Perum BULOG menggunakan sifat aliran informasi secara serentak dan berurutan, pola aliran informasi program RASKIN di kantor pusat Perum BULOG menggunakan Pola Y, terdapat empat arah aliran informasi program RASKIN di kantor pusat Perum BULOG diantaranya komunikasi ke bawah, komunikasi ke atas, komunikasi horizontal, dan komunikasi lintas saluran, selain itu terdapat tujuh saluran atau media komunikasi yang digunakan Perum BULOG dalam mensosialisasikan program RASKIN.
dc.identifier.urihttps://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/210210130138
dc.subjectAliran Informasi
dc.subjectProgram RASKIN
dc.subjectPerum BULOG
dc.titleAliran Informasi Program RASKIN/RASTRA di Kantor Pusat Perum BULOG

Files

Original bundle
Now showing 1 - 5 of 11
No Thumbnail Available
Name:
S1-2017-210210130138-Abstrak.pdf
Size:
101.68 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2017-210210130138-DaftarIsi.pdf
Size:
276.29 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2017-210210130138-Bab1.pdf
Size:
128.36 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2017-210210130138-Bab2.pdf
Size:
232.81 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2017-210210130138-Bab3.pdf
Size:
187.55 KB
Format:
Adobe Portable Document Format