Penyesuaian Diri Mahasiswa Angkatan 2017 di Fakultas Keperawatan UNPAD

dc.contributor.advisorNur Oktavia Hidayati
dc.contributor.advisorAat Sriati
dc.contributor.authorFITRIA AFIATY
dc.date.accessioned2024-06-04T02:44:07Z
dc.date.available2024-06-04T02:44:07Z
dc.date.issued2018-08-03
dc.description.abstractBanyak mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran yang mengikuti tes seleksi masuk perguruan tinggi negeri kembali. Dikarenakan kurangnya minat pada kampus yang sedang ia tempati, sehingga mempengaruhi kemampuan penyesuaian dirinya ketika berada dikampus. Tujuan penelitian adalah mencari gambaran mengenai penyesuaian diri mahasiswa angkatan 2017 di Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran. Rancangan penelitian deskriptif kuantitatif dengan pendekatan cross-sectional dan menggunakan metode total sampling. Responden pada penelitian ini berjumlah 156 mahasiswa. Data dikumpulkan menggunakan instrumen The Student Adaptation of College Questionnaire (SACQ). Data dianalisis menggunakan statistik deskriptif dengan program komputer dan hasil disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi. Hasil penelitian menunjukan bahwa sebagian besar 80 (51,3%) mahasiswa angkatan 2017 memiliki kemampuan penyesuaian diri yang rendah. Adapun sub dimensi penyesuaian akademik sebanyak 82 (52,6%), penyesuaian sosial sebanyak 85 (54,5%), penyesuaian emosi pribadi sebanyak 80 (51,3%) dan komitmen pada tujuan dan keterikatan dengan institusi sebanyak 86 (55,1%). Simpulan penelitian ini menunjukan hasil bahwa sebagian dari mahasiswa angkatan 2017 Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran memiliki kemampuan penyesuaian diri yang rendah. Secara dominan kemampuan penyesuaian diri mahasiswa paling tinggi berada pada dimensi komitmen dan paling rendah pada dimensi akademik. Berdasarkan hasil tersebut, maka pihak Fakultas Keperawatan harus lebih memperhatikan kondisi mahasiswa baru dan memodifikasi metode pembelajaran yang sudah ada.
dc.identifier.urihttps://repository.unpad.ac.id/handle/kandaga/220110140017
dc.subjectMahasiswa
dc.subjectPenyesuaian diri
dc.subjectStudent Adaptation to College Questionnaire
dc.titlePenyesuaian Diri Mahasiswa Angkatan 2017 di Fakultas Keperawatan UNPAD

Files

Original bundle
Now showing 1 - 5 of 12
No Thumbnail Available
Name:
S1-2018-220110140017-Cover.pdf
Size:
29.23 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2018-220110140017-Abstrak.pdf
Size:
164.6 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2018-220110140017-DaftarIsi.pdf
Size:
157.8 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2018-220110140017-Bab1.pdf
Size:
312.49 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
No Thumbnail Available
Name:
S1-2018-220110140017-Bab2.pdf
Size:
413.17 KB
Format:
Adobe Portable Document Format

Collections