Manajemen (S2)
Permanent URI for this collection
Browse
Browsing Manajemen (S2) by Author "AGNES WIEKEU WIDIAWATI.S.SOS"
Now showing 1 - 1 of 1
Results Per Page
Sort Options
Item Perilaku Belanja Impulsif Sebagai Dampak Dari Store Atmosphere dan Emotional States(2014-05-24) AGNES WIEKEU WIDIAWATI.S.SOS; Tidak ada Data Dosen; Tidak ada Data DosenABSTRAKSI Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap Store Atmosphere, Emotional States dan Perilaku Belanja di TLTSN Ciwalk, untuk mengungkap seberapa besar hubungan Store Atmosphere dan Emotional States, serta untuk mengungkap seberapa besar pengaruh Store Atmosphere dan Emotional States terhadap Perilaku Belanja di TLTSN Ciwalk baik secara parsial maupun simultan.Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode survey, yang terdiri atas dua jenis penelitian, yaitu deskriptif dan verifikatif. Sampel penelitian ini adalah pengunjung yang pernah membeli produk atau mengetahui toko TLTSN (The Little Things She Needs) di Ciwalk Bandung berjumlah sebanyak 100 orang. Teknik analisis data terdiri dari uji validitas, uji reliabilitas, analisis jalur, dan uji hipotesis. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah tanggapan konsumen mengenai store atmosphere, emotional states dan perilaku belanja impulsif di Toko TLTSN Ciwalk sudah baik, korelasi Store atmosphere dan emotional states adalah positif dan kuat, serta store atmosphere dan emotional states berpengaruh terhadap perilaku belanja impulsif di TLTSN baik secara parsial maupun simultan. Kata Kunci : Ritel, Store Atmosphere, Emotional States, Perilaku Belanja Impulsif